Kentut, walaupun bau, adalah hal penting bagi kehidupan manusia. Karena begitu pentingnya kentut, pertanyaan pertama yang diajukan oleh seorang dokter setelah operasi adalah, “sudah kentut belum?“. Kali ini, benpintar akan coba mengupas sedikit fakta unik seputar kentut.
